RANCANG BANGUN SISTEM PAKAR DIAGNOSA HAMA LEBAH MADU (Apis mellifera) BERBASIS WEB DENGAN METODE CERTAINTY FACTOR
DOI:
https://doi.org/10.32832/inova-tif.v1i2.5451Abstract
RANCANG BANGUN SISTEM PAKAR DIAGNOSA HAMA LEBAH MADU (Apis mellifera) BERBASIS WEB DENGAN METODE CERTAINTY FACTOR. Lebah madu merupakan insekta sosial penghasil madu yang telah lama dikenal manusia. Budidaya lebah madu mempunyai permasalahan disamping pakan, modal, penyuluhan, pembinaan teknis, bibit yaitu permasalahan hama yang menyerang lebah. Secara umum serangan hama terhadap lebah madu terbilang masih rendah dibandingkan permasalahan lain namun pada kenyataannya permasalahan hama merupakan ancaman bagi peternak itu sendiri karena bila tidak mendapat penanganan maka koloni lebah akan berkurang sehingga mengurangi pendapatan atau merugikan. Keberadaan pakar yang jauh dan hanya ada 1 orang menjadikan permasalahan tersendiri bagi peternak atau penyuluh yang ingin berkonsultasi karena membutuhkan waktu dan biaya, oleh karena itu perlu dibangun aplikasi untuk mendiagnosa hama yang menyerang lebah madu (Apis mellifera). Analisis sistem dilakukan dengan cara konsultasi dengan pakar serta wawancara langsung kepada beberapa peternak lebah madu sehingga dapat diperoleh data yang dibutuhkan untuk merancang aplikasi sistem pakar diagnosa lebah madu. Sistem pakar diagnosa hama lebah madu dikembangkan dengan metode Certainty Factor, gejala yang dialami berdasarkan bobot pakar dan nilai dari peternak sehingga dari perhitungan CF dapat diketahui nilai index serangan hama lebah madu. Dari hasil analisis menggunakan metode Certainty Factor (CF) didapat gejala yang kemudian diberi nilai 1-10 untuk menentukan tingkat keparahan serangan hama yang ditimbulkan, Telah dibangunnya sistem pakar diagnosa hama lebah madu berbasis web dengan metode Certainty Factor yang dapat membantu panyuluh dalam mengangani kasus serangan hama terhadap lebah.References
Kementerian kehutanan. Statistik Kehutanan Indonesia 2011. Jakarta. 2012.
Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan. Statistik Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan 2014. Jakarta. 2015
Widiarti. Asmanah, Kuntadi. Budidaya Lebah Madu Apis mellifera L. Oleh Masyarakat Pedesaan Kabupaten Pati, Jawa Tengah. Jurnal Penelitian Hutan dan Konservasi Alam. Volume. 9 Nomor. 4. 2012. ISSN 0216-0439
Kusrini. Sistem Pakar Teori dan Aplikasi. Andi. Yogyakarta. 2006
Arhamdi. Muhammad. Konsep Dasar Sistem Pakar. Yogyakarta: Andi. Yogyakarta. 2006
Kusrini. Aplikasi Sistem Pakar "Menentukan Faktor Kepastian Pengguna dengan Metode Kuantitatif Pertanyaan". Andi Offset. Yogyakarta. 2008
Al-fatta. Hanif. Analisis dan Perancanga Sistem Informasi "Untuk Keunggulan Bersaing Perusahaan dan Organisasi Modern". Andi. Yogyakarta. 2007
Rohajawati, Siti dan Rina Supriyati. Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Unggas Dengan Metode Certainty Factor. Jurnal CommIT. Volume 4 Nomor 1. 2010. ISSN 1979-2484
Dinas Perkebunan Provinsi Jawa Timur. Budidaya Lebah Apis mellifera di sekitar Kawasan Perkebunan. Jawa Timur. 2012 http://disbun.jatimprov.go.id/pustaka/e-book/lebah-madu/ di akses pada tanggal 16 April 2016
Perum Perhutani Unit II. Buku Petunjuk Pengusahaan Ternak Lebah Madu (Apis cerana dan Apis mellifera). Jawa Timur. 1996
FAO. Honey bee diseases and pets : a practical guige. Agricultural and Food Enginering Technical Report. 2006 ISSN 1814-1137
Hermawan, Julius. Analisa Desain dan Pemrograman Berorientasi Obyek dengan UML dan Visual Basic. Net. Yogyakarta: Andi Offset. 2004
Tatroe. Kevin, Peter Mac Intyre dan Rasmus Lerdorf. Programming PHP
"reating Dynamic Web Pages" 3d Editions. O'Reilly Media.Inc. 2013. ISBN: 978-1-449-39277-2
Swain. Gandharba. Object-Oriented Analysis and Design Through Unified Modeling Language. 2010. ISBN 978-93-80386-54-6.
Riza Riyanze, Renita. Rancang Bangun Sistem Pakar untuk Identifikasi Gay dengan Metode Certainty Factor. Skripsi Fakultas Teknik Informatika. Universitas Ibn Khaldun, Bogor. 2014
Kutadi, Lincah Andadari. Aktivitas Akarisida Beberapa Minyak Atsiri, Insektisida Nabati, dan Cuka Kayu Terhadap Varroa destructor Anderson & Trumen. Jurnal Penelitian Jutan Tanaman Volume 10 Nomor 1. 2013 ISSN 1829-6327
Vowler. Martin. UML Distilled Third Edition "A Brief Guide to the Standard Object Modeling Language".Person educating.inc. 2004. ISBN 0-321-19368-7
Nur Listianto Arif Prabowo, dkk. Sistem Pakar Untuk Mendiagnosa dan Menanggulangi Penyakit Pada Ikan Lele Dumbo (Clarias Gariepinus) Menggunakan Metode Backward Chaining, Simposium Nasional Teknologi Terapan (SNTT). 2013. ISSN 2339-028X
Maruli Tua Nahampun. Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Pada Tanaman Kelpa Sawit Dengan Metode Dempster-Shafter. Jurnal Pelita Informatika Budi Darma Vol : VII, Nomor 1. 2014. ISSN : 2301-9245
Syatibi, Ahmad. Sistem Pakar Diagnosa Awal Penyakit Kulit Sapi Berbasis Web Dengan Menggunakan Metode Certainty. Tesis Universitas Dipenogoro, Semarang. 2012
Suryanti. Aplikasi Sistem Pakar Pendeteksi Kerusakan Printer Dengan Case Based Reasoning. Jurnal Pelita Informatika Budi Darma, Volume : V, Nomor: 3. 2013. ISSN 2301-9425
Anjas, Nur Sari. Sistem Pakar Mendiagnosa Penyakit Demam Berdarah Menggunakan Metode Certainty Factor Jurnal Pelita Informatika Budi Darma, Volume : IV, Nomor: 3. 2013. ISSN 2301-9425
Rismawan, Tedy dan Hartati, Sri., 2012, Case-Based Reasoning Untuk Diagnosa Penyakit THT (Telinga Hidung dan Tenggorokan), IJCCS, Vol.6, No.2, pp. 67~78. ISSN: 1978-1520