Pelatihan bagi ibu rumah tangga sebagai upaya penanggulangan jeratan bank keliling

Authors

  • Syafira Putri Pertiwi Universitas Ibn Khaldun Bogor

DOI:

https://doi.org/10.32832/jpls.v12i1.2907

Keywords:

Bank Keliling, Pelatihan, Penanggulangan.

Abstract

This study aims to find an effort to overcome bank entanglement in the village of Kalong 1 Leuwisadeng Bogor through training for housewives. The research method used is a survey method with a sample of 30 housewives in RW 02. The results of this study indicate that the factors causing the use of mobile banks in RW 02 Kalong 1 Village are those who are in need of money for their needs, for example for additional capital for trade, school needs, their daily living needs and even to meet real consumptive needs only for satisfy self-will. Based on the results of the data analysis, it can be concluded that the efforts that can be made to overcome the bondage of mobile banks are to put up an appeal banner and the socialization of community leaders and religious leaders to residents of RW 02 Kalong 1 Village.

 

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menemukan upaya penanggulangan jeratan bank keliling di Desa Kalong 1 Leuwisadeng Bogor melalui pelatihan bagi ibu rumah tangga. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode survey dengan sampel ibu rumah tangga yang berada di RW 02 sebanyak 30 orang. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa faktor penyebab penggunaan bank keliling di RW 02 Desa Kalong 1 karena mereka yang sedang membutuhkan uang untuk kebutuhan mereka misalkan untuk modal tambahan dagang, keperluan sekolah, kebutuhan hidup sehari-sehari mereka dan bahkan untuk memenuhi kebutuhan konsumtif yang sesungguhnya hanya untuk memuaskan keinginan diri. Berdasarkan hasil analisis data dapat disimpulkan bahwa upaya yang dapat dilakukan untuk menanggulangi jeratan bank keliling yaitu dengan memasang spanduk himbauan dan sosialisasi tokoh masyarakat dan tokoh agama kepada warga RW 02 Desa Kalong 1.

 

References

Nurwati, Nunung. 2008. "Kemiskinan: Model Pengukuran, Permasalahan, dan Alternatif kebijakan”. Jurnal Kependudukan Padjajaran, Vol. 10, No. 1

Purwanto, E. A. 2007. "Mengkaji Potensi Usaha Kecil dan Menengah untuk Pembuatan Kebijakan Anti Kemiskinan Di Indonesia.” Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Vol. 10, No. 3

Demartoto, A., et al. 2015. "Perilaku Ibu Rumah Tangga Pemakai Kredit Barang Keliling.” Jurnal Analisa Sosiologi, Vol. 4, No. 2

Elisa, R. 2017. "Peran Bank Thitil dalam Kehidupan Masyarakat Ekonomi Lemah.” Jurnal Ilmu Ekonomi, Vol. 1 No. 1

Sakinah. 2016. "Penerapan Al-Qardl Pada Bank Keliling”. Jurnal Nuansa, Vol. 13, No. 1

Octavia, A., et al. 2016. "Pelatihan Kewirausahaan Dan Manajemen Bagi Ibu Rumah Tangga, Remaja Putrid An Kelompok Usaha Bersama Mutiara Kota Jambi.” Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, Vol. 31, No. 3

Mujahidin, E., 2018, "Model Pembelajaran Pengembangan Kemampuan Penulisan Karya Ilmiah Bagi Mahasiswa Universitas Ibn Khaldun”, Prosiding SNTP 1, Bogor

Komala, Dian. "Bank Keliling”. 2011. http://akumassa.org/id/bank-keliling/

Rohini. "Dampak Bank Keliling”. 2013. https://www.academia.edu/7262484/DAMPAK_BANK_KELILING

Khairi, M. 2018. Dampak Pinjaman Rentenir Terhadap Pendapatan Pedagang Pasar Tradisional Di Pasar Pagi Pulo Brayan Bengkel. Skripsi

Downloads

Published

2018-05-01

How to Cite

Pertiwi, S. P. (2018). Pelatihan bagi ibu rumah tangga sebagai upaya penanggulangan jeratan bank keliling. Jurnal Pendidikan Luar Sekolah, 12(1), 33–39. https://doi.org/10.32832/jpls.v12i1.2907

Issue

Section

Articles