Pemahaman konseptual integrasi ilmu dan agama pada civitas academica Politeknik ‘Aisyiyah Pontianak
DOI:
https://doi.org/10.32832/tadibuna.v11i4.8065Keywords:
integrasi, ilmu, agama, kemuhammadiyahanAbstract
The conceptual understanding of the integration of science and religion is very important to be implemented within Muhammadiyah educational institutions to ensure that there is no dichotomy between science and religion. The aim of this study was to analyze the conceptual understanding of the integration of science and religion among the academic community at the 'Aisyiyah Pontianak Polytechnic. The research conducted was survey research with a descriptive research design. The results of the data analysis show that the Polita Lecturer already has thoughts that understand that science and religion are an integrated unit and have applied them in the learning process. Polita students still have an understanding of the dichotomy between science and religion in a number of ways, although statements supporting the integration of science and religion are far more dominant than statements supporting the understanding of the dichotomy of science and religion. In general, the Polita academic community already has an understanding that is in line with the integration of science and religion.
Abstrak
Pemahaman konseptual integrasi ilmu dan agama sangat penting diterapkan di lingkungan lembaga pendidikan Muhammadiyah untuk memastikan tidak adanya paradigma dikotomi ilmu dan agama. Penelitian bertujuan untuk menganalisis pemahaman konseptual integrasi ilmu dan agama civitas academica Politeknik ‘Aisyiyah (Polita) Pontianak. Penelitian yang dilakukan merupakan penelitian survei dengan desain penelitian deskriptif. Hasil analisis data menunjukkan bahwa Dosen Polita telah memiliki pemikiran yang memahami bahwa ilmu dan agama merupakan satu kesatuan yang terintegrasi dan telah menerapkannya dalam proses pembelajaran. Mahasiswa Polita masih memiliki pemahaman dikotomi antara ilmu dan agama dalam beberapa hal walaupun pernyataan-pernyataan yang mendukung integrasi ilmu dan agama masih jauh lebih dominan dibandingkan pernyataan yang mendukung pemahaman dikotomi ilmu dan agama. Secara umum civitas academica Polita telah memiliki pemahaman yang sejalan dengan integrasi ilmu dan agama.
References
Ali, M. (2010). Reinvensi Pendidikan Muhammadiyah. Al-Wasat Publishing House.
Batubara, I. A. (2022). Integrasi Ilmu Sebuah Konsep Pendidikan Islam Ideal. Dalam Book Chapter of Proceedings Journey-Liaison Academia And Society (1 ed., Vol. 1). Lembaga Komunikasi dan Informasi Dosen (LEMKOMINDO). https://j-las.lemkomindo.org/index.php/BCoPJ-LAS/article/view/86
Darda, A. (2015). Integrasi Ilmu dan Agama: Perkembangan Konseptual di Indonesia. Jurnal At-Ta'dib, 10(11). http://dx.doi.org/10.21111/at-tadib.v10i1.323
Daulai, A. F. (2019). Modernisasi pendidikan Pada Muhammadiyah. Tazkiya Jurnal Pendidikan Islam, 8(2), 137–155. http://dx.doi.org/10.30829/taz.v8i2.576
Istikomah, I. (2017). Integrasi Ilmu Sebuah Konsep Pendidikan Islam Ideal. Jurnal Pemikiran Keislaman, 28(2), 408–433. https://doi.org/10.33367/tribakti.v28i2.490
Mukti, A. (2010). Modernisasi Madrasah dan Spiritualisasi Sekolah dalam Reinvensi Pendidikan Muhammadiyah. Al-Wasat Publishing House.
Mustopo, A. (2017). Integrasi Agama dan Ilmu Pengetahuan. Al-Afkar, 5(2), 81–110.
Nasution, L. M. (2017). Statistik Deskriptif. Jurnal Hikmah, 14(1).
Nugraha, M. T. (2020). Integrasi Ilmu dan Agama: Praktik Islamisasi Ilmu Pengetahuan Umum di Perguruan Tinggi. Al-Hikmah: Jurnal Agama dan Ilmu Pengetahuan, 17(1), 29–37. https://doi.org/10.25299/al-hikmah:jaip.2020.vol17(1).3927
Purwanto, A. (2011). Sains Islam Berbasis Wahyu. Proseding Internasional Seminar "Islamic Epistemology Integration of Knowledge and Curriculum Reform.
Ridwanulloh, M. U., & Wulandari, A. D. W. (2022). Peran Pendidikan Agama di Era Modernisasi Sebagai Upaya Pembentukan Karakter Baik. SITTAH: Journal of Primary Education, 3(1), 28–44. https://doi.org/10.30762/sittah.v3i1.53
Sandi, M. (2020). Al-Islam dan Kemuhammadiyahan (AIK): Pendidikan Karakter ala Islam Modernis. ibtimes.id. https://ibtimes.id/al-islam-dan-kemuhammadiyahan-aik-pendidikan-karakter-ala-islam-modernis/
Suprayogo, I. (2014). Reorientasi Pendidikan Agama di Universitas Islam dalam Menghidupkan Jiwa Ilmu. PT Elex Media Komputindo Kompas-Gramedia.
Susanto, A. B. (2008). Wacana Pengembangan Pendidikan Islam [RESENSI]. At-Ta'dib, 3(1). https://doi.org/10.21111/at-tadib.v3i1.498
Yaqin, A. (2016a). Integrasi Ilmu Agama Dan Sains (Kajian atas Pemikiran al-Ghazćlć«). Islamuna, 3(1), 37–55.
Yaqin, A. (2016b). Integrasi Ilmu Agama dan Sains (Kajian atas Pemikiran al-Ghazćlć«). Islamuna, 3(1), 37–55.
Yunus, M. (1970). Integrasi Agama dan Sains: Merespon Kelesuan Tradisi Ilmiah di PTAI. INSANIA : Jurnal Pemikiran Alternatif Kependidikan, 19(2), 284–313. https://doi.org/10.24090/insania.v19i2.717