RANCANG BANGUN DAN UJI KINRJA SISTEM VACUM CLEANER PADA ROBOT PEMBERSIH LANTAI

Authors

  • Ady Munanggar Suryo Putro Universitas Ibn Khaldun
  • Setya Permana Sutisna Universitas Ibn Khaldun
  • Tika Hafzara Siregar Universitas Ibn Khaldun

DOI:

https://doi.org/10.32832/almikanika.v3i4.6898

Abstract

ABSTRAK

 

Rancang Bangun Dan Uji Kinerja Sistem Vacum Cleaner Pada Robot Pembersih Lantai. Salah satu mekanisme robot diantaranya mengadopsi system kendali otomatis dengan berbasis Arduino Mega2560Pro. Sistem kendali tersebut dipadukan dengan Motor DC fan sebagai pengontrolan putaran kipas vacuum yang terhubung dengan system penyapu dan system gerak robot, robot akan bergerak secara otomatis setelah tombol push button terhubung pada posisi ON .Pada prinsipnya tujuan ini adalah untuk memperoleh kontruksi, rangkaian elektrik dan kodingan sistem vacuum cleaner. Mengetahui daya hisap dan efisiensi yang dibutuhkan untuk vacuum cleaner pada robot pembersih lantai. Pada pengujian sistem vacum claner robot pembersih lantai dilakukan pengukuran dan perhitungan pada efisiensi vacum cleaner, dengan kecepatan putaran kipas vacuum 22.000 rpm dan kecepatan side brush 1.000 rpm dan kecepatan putran kipas vacuum 22.000 rpm dan putaran side brush 1.200 rpm. Berdasarkan pengujian, efisiensi vacuum cleaner rata-rata untuk pembersih lantai pada kecepatan putran kipas vacuum 22.000 rpm dan kecepatan side brush 1.000 rpm adalah (29,5%) sedangkan dengan kecepatan putaran kipas vacuum 22000 rpm dan putaran side brush 1200 rpm rata ratanya adalah (43%), diketahui bahwa sistem vacuum cleaner dengan kecepatan 22000 rpm dan kecepatan side brush 1.200 rpm lebih efisien digunakan pada robot pembersih lantai.

 

Kata kunci :  Robot pembersih lantai, vacuum cleaner, Efisiensi vacum cleaner.

 

 

ABSTRACT

 

Design And Test The Performance Of The Vacuum Cleaner System On The Floor Cleaning Robot. One of the robotic mechanism is adopting an automatic control system based on Arduino Mega2560Pro. The control system is integrated with the DC motor fan as controlling the rotation of the vacuum fan which is connected to the sweeper system and the robot motion system, the robot will be moved automatically after the push button is connected to the ON position. In principle, this goal is to obtain construction, electrical circuit and vacuum cleaner system coding. Know the suction power and efficiency needed for a vacuum cleaner on a floor cleaning robot. In the vacuum cleaner robot floor testing system, measurements and calculations are carried out on the efficiency of the vacuum cleaner, with a rotating fan speed of 22.000 rpm and a side brush speed of 1.000 rpm and a rotating fan speed of 22000 rpm and a brush side of 1.200 rpm. Based on testing, the average efficiency of a vacuum cleaner for floor cleaners at 22.000 rpm vacuum fan putran speed and 1000 rpm side brush speed is (29.5%) whereas with 22.000 rpm vacuum fan rotation speed and 1.200 rpm 43% side brush round speed, Based on the results of system vacuum cleaners with a speed of 22.000 rpm and side brush speeds of 1.200 rpm are more efficient to be used on robot floor cleaning..

 

Keywords : Floor cleaning robot, vacum cleaner, vacum cleaner efficiency

Author Biographies

Ady Munanggar Suryo Putro, Universitas Ibn Khaldun

Mahasiswa S1

Setya Permana Sutisna, Universitas Ibn Khaldun

Dosen Fakultas Teknik dan Sains
Program Studi Teknik Mesin
Universitas Ibn Khaldun

Tika Hafzara Siregar, Universitas Ibn Khaldun

Dosen Fakultas Teknik dan Sains
Program Studi Teknik Mesin
Universitas Ibn Khaldun

References

Ratna Sari Nur Rohmah, Nindya Kaloka. 2019. Pemanfaatan smartphone berbasis android sebgai alat pengotrol pembersih lantai .jurnal skripsi.surakarta.Universitas Muhamdiyah Surkarta (UMS) .Vol.19 No.02 September 2019.

Tri Yanto. 2016. Perencanaan impeller pompa sentrifugal dengan kapasitas 58 Liter / Detik Head 70 M Dengan Putaran 2950 RPM Penggerak Motor Listrik .Publikasi Ilmiah. Universitas Muhamdiyah Surkarta(UMS).

Hendrik Donal Parapat. 2009.Rancang Bangun Alat Pengering Vacum.Publikasi Ilmiah.Medan.Universitas SumateraUtara

Paryono, Edy Suwarto , Teguh Budi Santoso. 2018 .Aplikasi Mesin Penyedot Debu Pada Industri Kecil Kerajian Tempurung Kelapa.jurnal skripsi.semarang.Politeknik Negeri Semarang.Vol 01.2018.

Febyan D. P., dan Slamet W. (2017). Rancang Bangun Sistem Sortir Buah Tomat Otomatis Berdasarkan Diameter Berbasis Smart Relay SR2 B201JD. Prosiding Seminar Nasional Elinvo Volume 3 September.

Li, Z., L. Zhao and N.Y. Soma. 2000. Fractal Color ImageCompression. Proceedings of XIII Brazillian Symposyum on Computer Graphics and Image Processing; Gramado (RS), Brazil, October 17-20.

Published

2022-03-12

How to Cite

Putro, A. M. S., Sutisna, S. P., & Siregar, T. H. (2022). RANCANG BANGUN DAN UJI KINRJA SISTEM VACUM CLEANER PADA ROBOT PEMBERSIH LANTAI. ALMIKANIKA, 3(4), 32–38. https://doi.org/10.32832/almikanika.v3i4.6898