Financial Leverage Terhadap Rentabilitas Ekonomi

Authors

  • Dede Aas Asiah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Ibn Khaldun Bogor, Indonesia
  • Titing Suharti Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Ibn Khaldun Bogor, Indonesia
  • Supramono Supramono Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Ibn Khaldun Bogor, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.32832/inovator.v8i1.1840

Keywords:

Kinerja keuangan, Return saham, ROA, PER.

Abstract

Financial Leverage dapat diartikan sejauh mana strategi pendanaan melalui utang untuk digunakan investasi dalam meningkatkan produksi, dan menghasilkan kemampuan laba yang mampu menutup biaya bunga dan pajak pendapatan. Rentabilitas Ekonomi ialah perbandingan antara laba usaha dan modal sendiri dan modal asing yang dipergunakan untuk menghasilkan laba tersebut dan dinyatakan dalam presentase. Berdasarkan tujuan peneliti untuk melihat pengaruh Financial Leverage terhadap Rentabilitas ekonomi yang terjadi pada perusahaan manu faktur sub sektor semen yang berada di Bursa Efek Indonesia.

Peneliti menggunakan Analisis Leverage yaitu DFL atau yang disebut Degree of Financial Leverage dimana PT. Indocement Tunggal Prakasa Tbk, PT. Semen Baturaja Tbk, PT. Holcim Indonesia Tbk, PT. Semen Indonesia Tbk, dan PT. Wijaya Karya Beton Tbk memiliki pengaruh terhadap Rentabilitas Ekonomi sebesar 11%.

References

Arthur J. Keown, Johan D. Martin, dan J. William Petty, David F. Scount, JR. 2015 Manajemen Keuangan – Prinsip dan Penerapan, Jakarta : PT. Indeks – Jakarta

Firdaus, M. Aziz. 2016. Metode Penelitian. Edisi Kedua. Tanggerang : Jelajah Nusa -Tanggerang.

Halim, Abdul. 2015. Manajemen Keuangan Bisnis – Konsep dan Aplikasinya. Jakarta : Mitra Wacana Media.

Kasmir. 2010. Pengantar Manajemen Keuangan. Edisi Kedua. Jakarta : Prenadamedia Group – Jakarta

Riyanto, Bambang 2015. Dasar-Dasar Pembelanjaan. Keempat Belas. Yogyakarta : BPFE – Yogyakarta.

Sartono, Agus. 2015. Manajemen Keuangan – Teori dan Aplikasi. Edisi Keempat. Yogyakarta : BPFE – Yogyakarta.

Suharti, T. (2016). Peranan Analisis Rasio Keuangan Untuk Menilai Kinerja Keuangan Pada Cv. Tugu Hilal Bogor. Inovator: Jurnal Manajemen, 1(2). https://doi.org/10.32832/inovator.v1i2.174

Sugiyono. 2017. Statistik Untuk Penelitian. Bandung : Alfabeta.

V. Sujarweni, Wiratna. 2015. Metode Penelitian Bisnis dan Ekonomi Yogyakarta : BPFE – Yogyakarta

Sudana, I Made. 2015. Manajemen Keuangan Perusahaan – Teori dan Praktik. Jakarta – Earlangga – Jakarta

Sugiyono. 2010. Statistik Untuk Penelitian. Bandung : Alfabeta

Idx.co.id

https://dosenakuntansi.com/fungsi-laporan-keuangan

Downloads

Published

2019-03-01

How to Cite

Asiah, D. A., Suharti, T., & Supramono, S. (2019). Financial Leverage Terhadap Rentabilitas Ekonomi. INOVATOR, 8(1), 18–37. https://doi.org/10.32832/inovator.v8i1.1840

Issue

Section

Artikel