Rancang Bangun Solar Charge Control Untuk PLTS Di Desa Citarate Kecamatan Cilograng

Penulis

  • Aliffan Ghino Satrio
  • Joki Irawan

DOI:

https://doi.org/10.32832/juteks.v5i2.13488

Abstrak

citarate kecamatan cilograng dengan tujuan penelitian, yaitu
perangkaian dan pengukuran panel surya yang dirangkai
secara seri, perolehan bentuk fisis solar charge control,
pemrograman solar charge control berbasis mikrokontroler
arduino uno dan, pengukuran kinerja alat solar charge
control. Perolehan hasil dan analisa, yaitu bentuk alat solar
charge control dengan baterai 80 volt DC, pengujian baterai
80 volt DC dengan resistor keramik sebagai beban. Tahapan
pada pemrograman berbasis arduino IDE dilakukan melalui
penentuan algoritma program, penulisan sintaks, kompilasi
dan pengunggahan struktur sintaks ke modul arduino
uno. Pengukuran kinerja solar charge control dengan
tegangan solar panel, pemrograman mikrokontroler berbasis
arduino uno menggunakan software arduino IDE untuk
pengontrol sistem kerja alat. Pengawatan komponen
elektronika pada alat solar charge control. Kinerja pada
sistem solar charge control diukur berdasarkan proses uji
yang diamati melalui beberapa tahapan, yaitu pengukuran
tegangan baterai tertampil secara aktual pada liquid crystal
display, pengukuran kondisi tegangan baterai

Diterbitkan

2018-03-01

Cara Mengutip

Satrio, A. G., & Irawan, J. (2018). Rancang Bangun Solar Charge Control Untuk PLTS Di Desa Citarate Kecamatan Cilograng. JUTEKS, 5(2). https://doi.org/10.32832/juteks.v5i2.13488

Terbitan

Bagian

Artikel