GAMBARAN PENGGUNAAN ALAT KONTRASEPI IMPLAN PADA WANITA USIA SUBUR DI CILENDEK BARAT KECAMATAN BOGOR BARAT KOTA BOGOR TAHUN 2019
DOI:
https://doi.org/10.32832/pro.v4i1.5570Abstract
Laju pertumbuhan penduduk ditentukan oleh tingkat kelahiran dan kematian. Tingginya tingkat kelahiran menyebabkan tingkat kematian penduduk rendah, yang berdampak pada semakin tingginya ledakan penduduk. Tujuan penelitian untuk mengetahui gambaran penggunaan alat kontrasepi implant Wanita Usia Subur (WUS). Studi ini menggunakan rancangan kualitatif dengan Rapid Assesment Procedure (RAP). Pengumpulan data dengan teknik wawancara mendalam dan observasi. Wawancara mendalam dilakukan pada informan sebanyak 18 informan. Hasil penelitian menunjukan bahwa gambaran penggunaan alat kontrasepsi implan wanita usia subur yaitu: sebagian besar mengetahui alat kontrasepsi implan, sebagian besar merespon baik, sebagian besar mendapatkan informasi, sebagian besar tidak mengeluarkan biaya, sebagian besar mendapatkan dukungan dari suami. Kesimpulan gambaran penggunaan alat kontrasepi implant wanita usia subur mengetahui alat kontrasepi,merespon baik,dukungan baik,mendapatkan informasi,akses ke pelayanan terjangkau,dukungan baik dari suami. Saran bagi peneliti selanjutnya untuk menambah informan serta melakukan probing lebih banyak.References
Bakri, I., Sari, M. M., & Pertiwi, F. D. (2019). Hubungan Dukungan Suami Dengan Pemberian Asi Eksklusif Di Wilayah Kerja Puskesmas Sempur Kota Bogor Tahun 2018. Promotor, 2(1), 27. https://doi.org/10.32832/pro.v2i1.1786
D. T. Agina, F. D. Pertiwi and I. Avianty, "Faktor - Faktor Yang Berhubungan Dengan Perilaku Penggunaan Vapor di Kalangan Siswa Sekolah Menengah Kejuruan Bina Sejahtera 2 Kota Bogor," PROMOTOR Jurnal Mahasiswa Kesehatan Masyarakat, vol. 2, no. 2, pp. 101-111, 2 April 2019.
Febriyanti N M A & Febrianti A N E . 2018. Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Akseptor Tidak Menggunakan Alat Kontrasepsi Implant. Jurnal Genta Kebidanan. Volume 8 Nomor 1
Febriani E G. 2018. Faktor-faktor Yang Berhubungan Dengan Penggunaan Alat Kontrasepsi Pada Wanita Usia Subur (WUS) Beragama Islam di Kelurahan Pasir Kuda Kecamatan Bogor Barat Tahun 2018.Fakultas Ilmu Kesehatan. Universitas Ibn Khaldun Bogor
Fitrianingtyas, Pertiwi, dan Rachmania, W. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian Kurang Energi Kronis (KEK) pada Ibu Hamil di Puskesmas Warung Jambu Kota Bogor. HEARTY Jurnal Kesehatan Masyarakat. 2018;6(2):1-8.
Fartaeni, F., Pertiwi, F. D., & Avianty, I. (2018). Hubungan Pengetahuan, Sikap dan Dukungan Suami Terhadap Pemberian ASI Eksklusif Di Desa Pabuaran Kecamatan Gunung Sindur. Healty Jurnal Kesehatan Masyarakat, 6(1). https://doi.org/10.32832/hearty.v6i1.1255
Gustikawati N dkk. 2014. Faktor penghambat dan pendukung penggunaan alat kontrasepsi implant di wilayah puskesamas I Denpasar Utara. Universitas Udayana.Volume 27 Nomor 2
Gustikawati N dkk. 2014. Faktor penghambat dan pendukung penggunaan alat kontrasepsi implant di wilayah puskesamas I Denpasar Utara. Universitas Udayana.Volume 27 Nomor 2
Kemnkes RI. 2015. Profil Kesehatan Indonesia. Jakarta; Kemnkes RI
Kusnadi NR, Rachmania W, Pertiwi FD. Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Pemilihan Metode Kontrasepsi Suntik Pada Peserta KB Aktif Di Kelurahan Mekarwangi Kecamatan Tanah Sareal Kota Bogor Tahun 2019. Promotor. 2019;2(5):402–9.
Pertiwi, F. D., Hariansyah, M., & Prasetya, E. P. (2019). FAKTOR RISIKO STUNTING PADA BALITA DIKELURAHAN MULYAHARJA TAHUN 2019. PROMOTOR, 2(5). https://doi.org/10.32832/pro.v2i5.2531
Pertiwi, F. D., Rahman, R. M., & Lestari, D. W. (2018). Pemberdayaan masyarakat melalui bidang literasi di Desawaru Jaya. Jurnal ABDI DOSEN: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 2(2), 129-137. https://doi.org/10.32832/abdidos.v2i2.170
Pertiwi, F. D., & Farihah, N. (2017). Hubungan Lingkungan Dengan Kejadian Infeksi Saluran Pernafasan Akut (Ispa) Pada Balita Di Wilayah Kerja Uptd Puskesmas Semplak Tahun 2016. Hearty, 5(2). https://doi.org/10.32832/hearty.v5i2.1056
Pertiwi FD, Isnawati. gambaran pengetahuan dan sikap ibu hamil tentang tanda bahaya kehamilan di Puskesmas Caringin Kabupaten Bogor tahun 2015. HEARTY Jurnal Kesehatan Masyarakat Vol.5 No.1 2017.
Rachmania, W., Kurniawan, D., & Pertiwi, F. D. (2019). Gambaran Tingkat Pengetahuan Tentang Implan Pada Wanita Usia Subur Di Kelurahan Katulampa Kecamatan Bogor Timur Kota Bogor. Hearty, 7(1), 1–11. https://doi.org/10.32832/hearty.v7i1.2304
Ruspawan I D M & Rahayu I G A D P. 2017. Persepsi dan Sumber Ekonomi Yang Mempengaruhi Rendahnya WUS Memilih Implant Sebagai Alat Kontrasepsi. Jurnal Gema Keperawatan.Volume 10 Nomor 2
Siti HS, Fenti DP, Ichayuen A. Gambaran Pengetahuan Orangtua, Dukungan Keluarga, Dan Status Imunisasi Terhadap Kejadian Difteri Pada Balita Di Wilayah Puskesmas Cileungsi Kabupaten Bogor Tahun 2018. Jurnal Mahasiswa Kesehatan Masyarakat. 2019.