RANCANG BANGUN PISAU ROBOT PEMOTONG RUMPUT

Authors

  • Setya Permana Sutisna Program Studi Teknik Mesin, Universitas Ibn Khaldun Bogor
  • Edi Sutoyo
  • Dicky Nur Pariatiara

DOI:

https://doi.org/10.32832/ame.v6i1.2817

Abstract

Rumput merupakan tanaman yang sering digunakan sebagai penghias taman agar terlihat asri, sejuk, dan enak dipandang. Kegiatan perawatan rumput terdiri dari tiga hal yaitu pemangkasan, pemupukan, dan pengairan. Saat ini untuk melakukan kegiatan pemotongan rumput secara luas sudah banyak digunakan mesin-mesin pemotong rumput baik menggunakan mesin berbahan bakar minyak maupun listrik. Penelitian ini merupakan bagian dari kegiatan pengembangan robot pemotong rumput yang berfokus pada perancangan pisau pemotong. Pisau pemotong rumput dipilih agar sesuai dengan rancangan pengembangan robot pemotong rumput dengan beberapa kriteria, yaitu ringan, dapat digerakkan menggunakan motor DC, dapat memotong rumput dengan gaya pemotongan rendah.

Author Biography

Setya Permana Sutisna, Program Studi Teknik Mesin, Universitas Ibn Khaldun Bogor

Google Schoolar: 7NkAAAAJ

Sinta ID: 6014143

References

Asman Sinaga, T. (2000). Dampak Getaran Mesin Potong Rumput terhadap Kejadian Hematuria pada Operator Pemotong Rumput di Universitas Indonesia Depok, Jawa Barat Tahun 2000. Depok: [Tesis] Sekolah Pascasarjana Universitas Indonesia.

Kumurur, V. A. (1998). Rumput Lansekap Untuk Lapangan Olahraga, Taman dan Areal Parkir. Jakarta: Penebar Swadaya.

Okafor, B. (2013). Simple Design of Self-Powered Lawn Mower. International Journal of Engineering and Technology, 3(10), 933–938.

Umar, Tain, A., & Jatmiko. (2014). Perancangan mesin listrik pemotong rumput dengan energi akumulator. Emitor, 14(2), 13–18.

Yusup, A., Arkanuddin, M., & Sutikno, T. (2015). Perancangan Model Alat Pemotong Rumput Otomatis Berbasis Mikrokontroler AT89C51. Jurnal Ilmiah Teknik Elektro Komputer Dan Informatika, 1(1), 21–32. https://doi.org/10.26555/jiteki.v1i1.2260

Published

2020-03-31

How to Cite

Sutisna, S. P., Sutoyo, E., & Pariatiara, D. N. (2020). RANCANG BANGUN PISAU ROBOT PEMOTONG RUMPUT. AME (Aplikasi Mekanika Dan Energi): Jurnal Ilmiah Teknik Mesin, 6(1), 18–22. https://doi.org/10.32832/ame.v6i1.2817

Issue

Section

Artikel